Tag Archives: YANG TERMASUK ALAT MUSIK RITMIS ADALAH
Setiap alat musik memiliki fungsi tersendiri untuk menghasilkan harmoni. Berdasarkan fungsinya, alat musik dapat dibagi menjadi tiga, yakni alat musik ritmis, harmonis, dan melodis. Dalam artikel ini akan dibahas mengenai pengertian, fungsi, contoh, dan cara memainkan alat musik ritmis. Adapun pengertian musik secara umum adalah kegiatan seni menggunakan perangkat suara yang diatur sedemikian rupa sehingga […]