Tag Archives: spy x family

Cara Nonton Spy x Family, Bukan dari Anoboy dan Samehadaku

Bagi para panikmat anime, pasti sudah tidak asing lagi dengan serial manga Jepang garapan Tatsuya Endo, berjudul Spy x Family. Bisa dikatakan, bahwa film ini menjadi salah satu yang paling populer selama tahun 2022. Keseruan ceritanya mampu menarik atensi dari para warganet, untuk berbondong-bondong bergunjing di Twitter. Sang kreator sendiri, membawa kisah tentang keluarga palsu […]