Tag Archives: cara membuat donat

Donat merupakan salah satu camilan favorit yang disukai banyak orang. Ada banyak varian donat, misalnya donat kentang panggang, donat dengan ragam isian, dan rosquillas atau donat khas Spanyol. Cara membuat donat tidak serumit kelihatannya. Bahkan dalam resep berikut ini membuat donat hanya dengan enam bahan saja. Walau demikian, teksturnya empuk dan mengembang sempurna. Berikut resep […]